Tuliskan Nama Iupac Dari Eter Berikut


Tuliskan Nama Iupac Dari Eter Berikut

Tulislah nama IUPAC dari eter berikut. (C2H5)2CH-O-CH3

1. Tulislah nama IUPAC dari eter berikut. (C2H5)2CH-O-CH3


adalah 3-metoksi pentana

2. Tulis nama IUPAC dari eter (C2H5)2O


Jawaban:

Menuliskan nama IUPAC dari senyawa eter (C₂H₅)₂O

senyawa tersebut memiliki struktur C₂H₅--O--C₂H₅. gugus etil disebelah kanan dan kiri sama yaitu etil, sehingga penamaan senyawa tersebut adalah etil, etil eter, atau etoksi etana

Penjelasan:

Struktur senyawa eter diperoleh dengan menggabungkan dua buah alkil dengan atom oksigen. Oleh sebab itu, eter juga dikenal pula dengan nama alkoksi alkana

Tata cara penulisan nama eter:

Gugus fungsi eter (—O—) tidak ikut dalam rantai utama, sama seperti alkohol (—OH)  Gugus fungsi eter harus mendapatkan nomor paling kecil dalam rantai utama  Panjang rantai utama harus yang terpanjang  Dalam eter, strukturnya adalah R—OR ; dengan OR adalah gugus eter  Dalam penamaan IUPAC, gugus induk (eter) harus disebutkan terlebih dahulu baru cabangnya, berbeda dengan alkohol. Jadi, cabangnya harus diberi kata “oksi”, untuknomor di tengah-tengah tetapi ada cabang lain di rantai utama, maka cabang lain tersebut harus mendapatkan nomor terkecil

_____________#BelajarBersamaBrainly___________________    

Tetap semangat ya dalam belajar. Semoga jawaban ini bisa membantu. Untuk lebih memahami materi silahkan untuk mempelajari link dibawah ini  

Menuliskan nama senyawa aldehid : https://brainly.co.id/tugas/24790747

3. Tuliskan nama IUPAC dan trivial dari eter pada gambar


Jawaban:

A.2-metoksi butana

B.etoksi etana atau dietil eter

C.3-etoksi pentana

D.1-metoksi propana


4. Tuliskan isomer struktur dan nama IUPAC dari semua kemungkinan eter dengan rumus molekul C6H14O!


Kategori soal: Kimia - Hidrokarbon
Kelas: 3 SMA/12
Pembahasan: jawaban terlampir

5. tulis nama al kohol dan eter berikut​


Jawaban:

1 b

2.d

3.c

Penjelasan:

semoga bermamfaat


6. tulislah nama IUPAC dari eter berikut a.ch3-o-ch-ch2-ch3 | ch3di jawab yah plss penting mo di kumpul nih mohon yah


Rumus struktur 2-metoksi-butana

Pembahasan

[tex]\boxed{\boxed{\bold{Senyawa~Karbon}}}[/tex]  

Gugus fungsi adalah gugus atom yang menentukan struktur dan sifat dari senyawa karbon tersebut. Terdapat 7 gugus fungsi senyawa karbon yaitu :  

a. Alkohol ( -OH)  

b. Eter (-O-)  

c. Aldehid (-CHO)  

d. Keton (-CO-)  

e. Asam karboksilat (-COOH)  

f. Ester (-COO-)  

g. Haloalkana  


[tex]\boxed{\boxed{\bold{Eter}}}[/tex]  

Eter memiliki gugus fungsi R - O - R’ dan rumus umum molekulnya adalah CnH2n+2O

Tata nama Eter (IUPAC)

a. Nama IUPAC eter diambil dari nama alkana dengan mengganti akhiran “ana” menjadi “oksi” (alkoksi)

b. Rantai C yang memiliki C pendek sebagai alkoksi

c. Rantai C yang memiliki C panjang sebagai alkana  

d. Penomeran dimulai dari ujung yang terdekat dengan gugus fungsi

e. Urutan penamaan :

[tex]\boxed{\boxed{\bold{Nama~Alkoksi}}}[/tex] - [tex]\boxed{\boxed{\bold{Nama~Alkana}}}[/tex]

[tex]\boxed{\boxed{\bold{Sifat~Fisis}}}[/tex]

a. Mudah terbakar

b. Titik didih lebih rendah dari alkohol dengan jumlah atom C sama

c. Sukar larut dalam air

d. Berwujud cair

e. Memiliki bau menusuk

f. Mudah menguap

[tex]\boxed{\boxed{\bold{Sifat~Kimia}}}[/tex]

a. Tidak bereaksi dg logam Na

b. Eter bereaksi dg PCl5 tidak menghasilkan gas HCl

R-O-R’  + PCl5  R - Cl + R’ - Cl + POCl3

c. Eter bereaksi dg HX (asam halida)

R-O-R’ + HI  R-OH + R’- I ; jika R ≠ R’ , R’ = alkil rantai panjang


[tex]\boxed{\boxed{\bold{Jawab}}}[/tex]

Terdapat gugus fungsi - O - yang merupakan gugus fungsi eterRantai pendek (1 atom C / sebelah kiri) merupakan rantai alkoksi maka namanya adalah metoksiRantai panjang (4 atom C / sebelah kanan) merupakan rantai alkana maka namanya adalah butanaPenomoran mulai dari kanan bawah yang memiliki nomor alkoksi lebih kecil yaitu 2. Jika penomoran mulai dari kanan maka alkoksi akan beradi pada nomor 3.

[tex]\boxed{\boxed{\bold{Kesimpulan}}}[/tex]

2-metoksi-butana


Pelajari lebih lanjut

Senyawa turunan karbon brainly.co.id/tugas/10939292

Gugus fungsi brainly.co.id/tugas/11988082

Aldehid brainly.co.id/tugas/13112

Asam karboksilat brainly.co.id/tugas/8111390

Rumus struktur alkohol https://brainly.co.id/tugas/20859818, https://brainly.co.id/tugas/20859823, https://brainly.co.id/tugas/9009523, https://brainly.co.id/tugas/1917638

Rumus struktur eter https://brainly.co.id/tugas/14778802

Haloalkana https://brainly.co.id/tugas/4856490

-----------------------------------------

Detil Jawaban

Mapel : Kimia

Bab : Senyawa karbon

Kelas : XII

Semester : 2

Kode : 12.7.4

Kata kunci : eter, alkohol, rumus struktur, nama IUPAC, alkoksi, alkana


7. Nama IUPAC dari eter adalah


Jawaban:

Penjelasan:

Eter adalah turunan hidrokarbon yang memiliki gugus fungsi -O-

Rumus umum eter adalah R-O-R' dimana R adalah gugus induk sedangkan R' merupakan cabangnya. Mengacu dari rumus umum tersebut, nama IUPAC dari eter adalah aloksi alkana dimana dalam penamaan IUPAC, gugus induk (eter) harus disebutkan terlebih dahulu baru cabangnya dan diantaranya ada kata “oksi”, untuk melambang oksigen dari eter

Contoh : CH3 ⎯ O ⎯ CH2 ⎯ CH3 --> Metoksi etana


8. Tulislah nama IUPAC senyawa berikut


gambar 1 
2,3 dimetil Butana

gambar 2 
2,4,4,6 tetrametil Heptana

gambar 3 
3.,4 dietil - 3,4 dimetil Heksana

gambar 4
3,4,5 trietil Heptana

gambar 5
4 etil - 5,5,6,6,7 penta metil Nonana

semoga dapat membantu yah kak

9. tuliskan isomer struktur dan nama IUPAC dari semua kemungkinan eter dengan rumus molekul C6H12O!


Kategori soal: Kimia - Hidrokarbon
Kelas: 3 SMA/12
Pembahasan: eter tidak mempunyai rumus struktur C6H12O, mungkin maksudnya C6H14O. Jawaban terlampir

10. tuliskan nama iupac berikut


a. 2-etil-4-metil pentanol
b. 1-metoksi-1-metil propana
c. 2,3-dimetil butanal
d. etil etanoat
e. 2,4-dimetil-3-pentanon
f. asam 2,3-dimetil butanoat
g. 1,2-dibromo etana
h. 2-kloro-3-fluoro-4-metil pentana

11. Berilah nama struktur eter berdasarkan IUPAC dan Trivial ​


JAWABANNomor 1

IUPAC : propoksipropana

Trivial : dipropil eter

Nomor 2

IUPAC : 2-metoksipentana

Trivial : metil pentil eter

Nomor 3

IUPAC : metoksipentana

Trivial : metil isopentil eter

PENDAHULUANSenyawa eter (alkoksialkana)

Struktur umum : R - O - R'

Rumus umum molekul : Câ‚™H₂â‚™₊₂O

∴ Tata nama IUPAC

Untuk lebih mudahnya penamaan secara IUPAC ini sesuai dengan namanya, yaitu "alkoksialkana."

Gugus alkil (cabang) terpanjang sebagai rantai utama alkana.Gugus alkil terpendek sebagai alkoksi.Penomoran dimulai dari atom C yang mengikat oksigen.

∴Tata nama trivial

Agar mudah dihafal penamaannya bisa disebut "alkil alkil eter" atau jika kedua gugus cabangnya sama maka namanya "dialkil eter."

Urutan penulisan cabangnya tidak harus urut abjad.

PEMBAHASANNomor 1Secara IUPAC

Gugus alkil sebelah kiri dan kanan ada 3 atom C sehingga namanya propil. Kedua gugus alkilnya sama sehingga salah satu saja yang menjadi rantai utama alkana dan yang lainnya menjadi alkoksi. Jadi, namanya adalah propoksipropana.

Secara Trivial

Gugus alkil sebelah kiri dan kanan ada 3 atom C sehingga namanya propil.

Kedua gugus alkilnya sama sehingga bernama dipropil eter.

Nomor 2Secara IUPAC

Gugus alkil di sebelah kiri ada 1 atom C, sedangkan di kanan ada 5. Karena di kanan lebih panjang sehingga menjadi rantai utama alkana dan yang di kiri menjadi alkoksi. Atom O diikat oleh karbon nomor 2. Jadi, namanya adalah 2-metoksipentana.

Secara Trivial

Gugus alkil di sebelah kiri ada 1 atom C sehingga namanya metil, sedangkan di kanan ada 5 sehingga namanya isopentil. Jadi, namanya adalah metil pentil eter.

Nomor 3Secara IUPAC

Gugus alkil di sebelah kiri ada 2 atom C, sedangkan di kanan ada 4. Karena di kanan lebih panjang sehingga menjadi rantai utama alkana dan yang di kiri menjadi alkoksi. Jadi, namanya adalah metoksi isopentana.

Secara Trivial

Gugus alkil di sebelah kiri ada 1 atom C sehingga namanya metil, sedangkan di kanan ada 5 dan memiliki 1 cabang lagi sehingga namanya pentil. Jadi, namanya adalah metil isopentil eter.

PELAJARI LEBIH LANJUTNama struktur eter : brainly.co.id/tugas/21281475Alkena : brainly.co.id/tugas/23883839Rumus struktur dan nama senyawa alkohol : brainly.co.id/tugas/22195161DETAIL JAWABAN

Kelas  : 11

Mapel : Kimia

Materi : Hidrokarbon dan minyak bumi

Kode Kategorisasi : 11.7.1

Kata kunci : Tata nama senyawa eter


12. Tuliskan nama IUPAC dari senyawa berikut :


Nama IUPAC dari beberapa senyawa :

a. CH3-C(CH3)2-CH2-CH(C2H5)-CH3

nama : 2,2,5-trimetil heksana

b. (CH3)2-CH-CH(C2H5)-C(CH3)3

nama : 3-etil-2,2,4-trimetil pentana

c. (CH3)2CH-CH(CH3)-CH2-C2H5

nama : 2,3-dimetil heksana


2. Rumus struktur senyawa :

a. 4-etil - 2,5 - dimetil oktana

(CH3)2-CH-CH2-CH(C2H5)-CH(CH3)-(CH2)2-CH3

b. 2,3,3 - trimetil pentana

(CH3)2-CH-C(CH3)2-CH2-CH3

c. 3-etil-2,5 - dimetil-4 -  propil heptana

(CH3)2-CH-CH(C2H5)-CH(C3H7)-CH(CH3)-CH2-CH3

d. 3-etil  - 2,3 dimetil pentana

(CH3)2-CH-C(CH3)(C2H5)-CH2-CH3


Pembahasan :

Senyawa karbon merupakan senyawa ya g banyak terdapat di alam. Senyawa karbon biasanya mengandung atom C, H, O dan terkadang mengandung N dan S. Senyawa karbon yang terdiri dari atom C dan H saja disebut senyawa hidrokarbon. Senyawa ini banyak terdapat di dalam minyak bumi.


Senyawa hidrokarbon terdiri dari 3 kelompok yaitu alkana, alkena dan alkuna. Perbedaan mendasar dari ketiganya terletak pada jenis ikatan yang terjadi antar atom C. Satu atom karbon memiliki 4 elektron valensi sehingga dapat berikatan secara kovalen baik tunggal maupun rangkap. Ikatan antar atom C pada alkana adalah tunggal (C-C) sedangkan pada alkena dan alkuna adalah rangkap 2 (C=C) dan rangkap 3.


Penamaan senyawa karbon pada alkana harus mengikuti aturan IUPAC. Nama alkana diambil dari jumlah rantai karbon terpanjang dari struktur senyawanya. Kemudian atom karbon yang tidak termasuk dalam rantai utama dijadikan cabang. Misalnya CH3- adalah metil, C2H5- adalah etil, C3H7 adalah propil dst. Jika terdapat 2 atau lebih cabang dengan gugus yang sama maka jumlah cabang harus disebutkan. Jika terdapat 2 atau lebih cabang yang gugusnya berbeda maka penamaan cabang diurutkan sesuai dengan alfabet.


Contohnya :

CH3-C(CH3)2-CH2-CH(C2H5)-CH3

nama senyawa : 2,2,5-trimetil heksana


(CH3)2-CH-CH(C2H5)-C(CH3)3

nama senyawa : 3-etil-2,2,4-trimetil pentana


nama senyawa : 3-etil-2,5-dimetil-4-propil heptana

(CH3)2-CH-CH(C2H5)-CH(C3H7)-CH(CH3)-CH2-CH3.(SL


Simak lebih lanjut di Brainly.co.id - https://brainly.co.id/tugas/136714#readmore


13. Tuliskan nama IUPAC dari eter (C2H5) 2 O


Jawaban:

Menuliskan nama IUPAC dari senyawa eter

(C2H5)20

senyawa tersebut memiliki struktur C2H5--O--C2H5. gugus etil disebelah kanan dan kiri sama yaitu etil, sehingga penamaan senyawa tersebut adalah etil, etil eter, atau etoksi etana

Penjelasan:

Struktur senyawa eter diperoleh dengan menggabungkan dua buah alkil dengan atom oksigen. Oleh sebab itu, eter juga dikenal pula dengan nama alkoksi alkana

Tata cara penulisan nama eter:

1. Gugus fungsi eter (-0–) tidak ikut dalam rantai utama, sama seperti alkohol (-OH) 2. Gugus fungsi eter harus mendapatkan

nomor paling kecil dalam rantai utama

3. Panjang rantai utama harus yang terpanjang 4. Dalam eter, strukturnya adalah R-OR;

dengan OR adalah gugus eter

5. Dalam penamaan IUPAC, gugus induk (eter) harus disebutkan terlebih dahulu baru cabangnya, berbeda dengan alkohol. Jadi, cabangnya harus diberi kata "oksi", untuknomor di tengah-tengah tetapi ada cabang lain di rantai utama, maka cabang lain tersebut harus mendapatkan nomor terkecil

Penjelasan:

semoga bermanfaat dan membantu

Jawaban:

Menuliskan nama IUPAC dari senyawa eter (C₂H₅)₂O

senyawa tersebut memiliki struktur C₂H₅--O--C₂H₅. gugus etil disebelah kanan dan kiri sama yaitu etil, sehingga penamaan senyawa tersebut adalah etil, etil eter, atau etoksi etana

Penjelasan:

Struktur senyawa eter diperoleh dengan menggabungkan dua buah alkil dengan atom oksigen. Oleh sebab itu, eter juga dikenal pula dengan nama alkoksi alkana

Tata cara penulisan nama eter:

Gugus fungsi eter (—O—) tidak ikut dalam rantai utama, sama seperti alkohol (—OH)

Gugus fungsi eter harus mendapatkan nomor paling kecil dalam rantai utama

Panjang rantai utama harus yang terpanjang

Dalam eter, strukturnya adalah R—OR ; dengan OR adalah gugus eter

Dalam penamaan IUPAC, gugus induk (eter) harus disebutkan terlebih dahulu baru cabangnya, berbeda dengan alkohol. Jadi, cabangnya harus diberi kata “oksi”, untuknomor di tengah-tengah tetapi ada cabang lain di rantai utama, maka cabang lain tersebut harus mendapatkan nomor terkecil


14. Nama iupac dan eter dari C4H10o


Jawaban:

lihat lampiran gambar..


15. CH3-CH2- 0 - CH3 Tata Nama IUPAC senyawa eter tersebut adalah....​


Jawaban:

metoksi etana

Penjelasan:

ada di dalam kamus


16. kak kalo soalnya Tulislah nama IUPAC dari Eter berikut: (C2H5)O2 itu apa jawabannya?


[tex]\displaystyle \underset {alkoksi}{C_2H_5}-O-\underset {alkana}{C_2H_5}[/tex]

Nama senyawa tersebut adalah: Etoksi etana

17. Tuliskan nama senyawa alkohol dan eter sebagai berikut


Jawaban:

Penjelasan:

a. metanol

b.1-metoksipropana

c.2-metil-2-propanol

d.2-metoksipropana

e.2-etoksipropana


18. Tuliskan nama IUPAC dari eter berikut. a. CH3-O-CH-CH2-CH3 | CH3 b. (C2H5)2O C. CH3-CH2-CH-C2H5 | OC2H5


2-metoksibutana
etoksietana
2-etoksipentanaa. metoksi butana
b. dietil eter
c. etil pentana

19. tuliskan nama iupac berikut​


2,2,4,4,6 - pentametil - heptana


20. Tuliskan nama IUPAC senyawa berikut ​


Berikut ini adalah rumus struktur suatu senyawa turunan hidrokarbon:

CH3   OH   O

I          I      II

CH  -  C  -  C - OH

I          I

CH3   CH3

Nama IUPAC struktur tersebut adalah: 3,3,2-trimetil-2-hidroksipropanoic acid

Pembahasan

senyawa karbon banyak ditemui dialam, atom karbon memiliki elektron valensi 4 sehingga dapat berikatan dengan 4 atom lainnya. Atom karbon berikatan dengan hidrogen membentuk senyawa hidrokarbon. tatanama senyawa karbon bergantung pada jumlah atom karbon tersebut.

karbon-karbon berikatan membentuk rantai utama, terkadang senyawa karbon berbentuk satu rantai lurus, dan terkadang memiliki struktur bercabang yang rumit. selain berikatan dengan hidrogen, atom karbon juga dapat berikatan dengan oksigen, klor dan sebagainya.

nama awal senyawa alkil karbon berdasarkan jumlah atom C

C1 = Metil

C2 =Etil

C3 = Propil

C4 = Butil

C5 = Pentil

C6 = Heksil

C7 = Heptil

C8 = Oktil

C9 = Nonil

C10 = Dekil

Kelompok senyawa karbon dibedakan menjadi 3 macam berdasarkan rumus kimianya :

Alkana merupakan senyawa karbon dengan hidrogen yang memiliki rumus kimia CnH2n+2. contoh C2H6 dengan nama Etana, C3H8 dengan nama PropanaAlkena merupakan senyawa karbon dengan hidrogen yang memiliki rumus kimia CnH2n. Contoh C3H6 dengan nama propena, C4H8 dengan nama ButenaAlkuna merupakan senyawa karbon dengan hidrogen yang memiliki rumus kimia CnH2n-2. Contoh C5H8 dengan nama Pentuna, C6H10 dengan nama heksuna.

Pelajari lebih lanjutSenyawa hidrokarbon di brainly.co.id/tugas/9892983isomer di link brainly.co.id/tugas/9958996polymer di link brainly.co.id/tugas/9952924Detail tambahan

kelas : XII SMA

Mapel : Kimia

Materi : Identifikasi Senyawa karbon

Kode : 12.7.7

Kata Kunci : Senyawa karbon, Alkana, Alkena, Alkuna, Polimer


Video Terkait


Tuliskan Nama Iupac Dari Eter Berikut Tuliskan Nama Iupac Dari Eter Berikut Reviewed by Derby on November 13, 2022 Rating: 5

No comments